Cara Membangun Internal Link Otomatis di Blog
Daftar isi: [Tampil]
Cara Membangun Internal Link Otomatis di Blog :
1. Login ke akun blog sobat
2. Klik Template > Edit HTML > centang Expand Template Widget
3. Cari kode <data:post.body/> dan letakkan kode dibawah ini tepat diatas kode <data:post.body/>
<div style='border: 1px solid #dfdfdf; margin: 10px 0px; padding: 10px; width: auto; height: auto; background-color: #f5f5f5; text-align: left;'><b:if cond='data:blog.pageType == "item"'> Sobat sedang membaca artikel tentang <strong><u><a expr:href='data:post.url'><data:blog.pageName/></a></u></strong>. Silahkan baca artikel <strong><a expr:href='data:blog.homepageUrl'><data:blog.title/></a></strong> Tentang <b:if cond='data:post.labels'>4. Save Template.
<b:loop values='data:post.labels' var='label'>
<strong><a expr:href='data:label.url' rel='tag'><data:label.name/></a></strong>
<b:if cond='data:label.isLast != "true"'>|</b:if>
</b:loop> yang lainnya. Sobat boleh menyebar luaskan atau mengCopy-Paste artikel ini, tapi jangan lupa untuk meletakkan link <strong><u><a expr:href='data:post.url'><data:blog.pageName/></a></u></strong> sebagai sumbernya.</b:if></b:if></div>
Coba sobat cek artikel sobat dan lihat dibagian bawahnya, apakah berhasil atau tidak?
Kalo berhasil, agan bisa mengkreasikan kata-kata sobat sendiri disitu.
mantebb caranya (y)
ReplyDeletehm, itu sih permalink sob
ReplyDeletethx
ReplyDeletePermalink gan -_- bukan interna link :3
ReplyDeleteijin mencoba gan
ReplyDeleteane sudah nemu kunci nya brooo (y)
ReplyDeleteThks Mas.
ReplyDeletePntas banyak saya lihat dibawah postingan ada seperti ini.
seperti ini kayak gimana ??
DeleteAh..ini siapa?
Deleteini gue, gue nanya seperti gimana?? jangan2 anda tidak memperaktiekan ??
Deletejangan ribut kk
Deletekeren nih mas kayanya :D
ReplyDelete