Tips Menulis Artikel di Blog

Daftar isi: [Tampil]

Tips Menulis Artikel di Blog - Sebelum kita menulis artikel, kita harus mempunyai tipsnya. 
Langsung saja :

  1. Buatlah artikel yang sobat kuasai, karena dengan begitu sobat bisa membuatnya dengan lebih mudah dan informasi yang di berikan lebih matang.
  2. Tentukan judul terlebih dahulu sebelum membuat artikel, carilah keyword yang banyak dicari orang.
  3. Jangan asal COPAS kalau gak menyertakan sumbernya.
  4. Apabila sobat ingin menembak keyword buatlah bold di setiap artikel atau huruf tebal.
  5. Sobat harus buat artikel sendiri alias original.
  6. Ini yang paling penting bagi saya, mengshare artikel itu ke bookmark, contoh : Jejaring Sosial, Blog yang banyak pengunjungnya dengan cara mengomentari artikel blog tersebut dan meletakkan link kita.
Semoga tips berguna untuk sobat yang melihat & mencobanya! ^_^

14 comments:

  1. itu bukan tips gan tapi kewajiban wkwkwk

    ReplyDelete
  2. bagus sob.. artikel yang menarik :)
    kepp blogging and I always support you

    ReplyDelete
  3. kalo saya binggung nentuin gaya postingan Artikelnya Gan @_@


    Nice info deh (y)

    ReplyDelete
  4. aq msih pemula di blogger..
    Mohon bantuannya
    Terimakasih atas tips mu..

    ReplyDelete
  5. manteb juga nih artikelnya :D

    ReplyDelete
  6. tambahan sob:

    klo menurut gue dan temen-temen gue klo terpaksa copas kita gantii pembukaan dan akhiran nya dengan kata-kata seniri biar tak kesan copas..

    semoga bisa membantu

    ReplyDelete
  7. klau guwe menguasai tentang apa ya???

    ReplyDelete
  8. Menulis berdasarkan ide dan inspirasi dipikran kita :)

    ReplyDelete

Blog ini tidak menerima komentar :
- OOT (Out of Topic)
- Pendek
- SPAM (Meninggalkan link)
- Promo

Powered by Blogger.